Untuk Kamu pengguna Android, maka ada sebuah aplikasi yang tampaknya sangat bagus untuk Kamu yang suka memainkan Twitter, yaitu TwitPic. Aplikasi TwitPic ini merupakan layanan online yang berguna agar Anda (sebagai pengguna Twitter) melakukan share gambar kepada follower.
Nah, untuk Kamu yang menggunakan Android, maka Kamu bisa menikmati layanan dari aplikasi TwitPic ini. Dengan menggunakan aplikasi TwitPic ini, maka membuat Kamu menjadi mudah dan lebih cepat untuk berbagi foto dan video pada semua Follower Kamu di Twitter.
Nah sebelum kamu melakukan share foto, maka terdapat fitur yang membuat kamu bisa untuk mengedit foto dengan menggunakan berbagai fungsi filter, sebelum Kamu ingin share foto tersebut. Sehingga jadinya foto terlihat menjadi lebih menarik.
Nah, untuk Kamu yang menggunakan platform Android, maka segera gunakan aplikasi TwitPic ini di Android milik Kamu. Berikut di bawah ini fitur lengkap dari aplikasi Android ini yang didapat dari situs resminya.
TwitPic for Android |
Nah sebelum kamu melakukan share foto, maka terdapat fitur yang membuat kamu bisa untuk mengedit foto dengan menggunakan berbagai fungsi filter, sebelum Kamu ingin share foto tersebut. Sehingga jadinya foto terlihat menjadi lebih menarik.
Nah, untuk Kamu yang menggunakan platform Android, maka segera gunakan aplikasi TwitPic ini di Android milik Kamu. Berikut di bawah ini fitur lengkap dari aplikasi Android ini yang didapat dari situs resminya.
- Berbagi foto dan video dengan semua pengikut (follower) Twitter Kamu dengan cepat dan mudah.
- Kamu bisa untuk mengedit foto dengan menggunakan fitur filter, yang mudah untuk digunakan.
- Mencari dengan mudah dan cepat foto dari orang yang Anda ikuti.
- Mencari foto dari paling populer sesama pengguna Twitpic
- Mengelola foto dan video dalam timeline sendiri
Nah pada fitur terakhir tersebut, Kamu juga bisa melihat timeline foto twitter dari setiap orang yang kamu follow di twitter. Sehingga nantinya setiap foto dan video yang diupload bisa diatur di timeline Milik Kamu sendiri.
Download TwitPic untuk Android Melalui Google Play:
Pada awalnya aplikasi ini memang terdapat sedikit bug atau error, tetapi seiring dengan berjalannya waktu maka akan diperbaiki pada versi-versi selanjutnya.
Demikian saja penjelasan dari aplikasi TwitPic untuk Android, semoga dapat berguna.
Aplikasi Android
- Bahaya Menambah RAM Android
- Cara Mudah Melakukan Obrolan Rahasia di BBM
- Hotspot WiFi Gratis Rawan Keamanan & Intaian Hacker, Berikut Cara Mengatasinya
- 8 Aplikasi Tema Launcher Android Terbaik & Keren
- Cara Membuat Wifi Hotspot di Smartphone Android
- 4 Tips Menjaga Keamanan Android dari Serangan Malware
- Cara Root Semua Jenis Android dengan Aplikasi Framaroot
- Cara Menghilangkan Iklan di Android Dengan Aplikasi AdAway
- Download Android Jelly Bean untuk Samsung Galaxy SIII (Leak)
- Kelebihan BlackBerry Messenger Untuk iOS & Android (+Download)
- Adfree: Menghilangkan Iklan Pop-Up Di Android